Sungai Bengawan Solo Meluap, Sedikitnya 5 Kampung Terendam

oleh
Warga bersiaga kemungkinan naiknya tinggi muka air. Sebagian telah berusaha mencari perlindungan ke tempat yang lebih aman - foto: Djoko Judiantoro/Koranjuri.com

KORANJURI.COM – Banjir juga melanda wilayah Solo dan sekitarnya pada Minggu, 19 Juni 2016 pagi. Bakorlak Emergency SAR UNS Solo mencatat tinggi muka air (TMA) di kawasan Jurug pada pukul 04.00 tadi pagi mencapai level 10,81. Ketinggian air bertambah pada pukul 05.00 wib menjadi level 11,00.

Air sungai Bengawan Solo juga meluap merendam pemukiman warga di kampung Joyontakan, Gandekan, Gulon, Kalianyar dan Kampung Semanggi.

 Air Sungai Bengawan Solo meluap hingga ke jalan. Sejumlah tempat di Kota Solo dinyatakan siaga I - foto: Djoko Judiantoro/Koranjuri.com

Air Sungai Bengawan Solo meluap hingga ke jalan. Sejumlah tempat di Kota Solo dinyatakan siaga I – foto: Djoko Judiantoro/Koranjuri.com

 Ketinggian air sungai Bengawan Solo terlihat dari Jembatan Bacem - foto: Djoko Judiantoro/Koranjuri.com

Ketinggian air sungai Bengawan Solo terlihat dari Jembatan Bacem – foto: Djoko Judiantoro/Koranjuri.com

 
 
Jk

KORANJURI.com di Google News